Harimanado.com- Ibis Hotel Manado berbagi berkah di bulan suci Ramadhan.
Setelah membagi berkah untuk anak-anak kaum dhuafa Manado, GM Ibis Hotel Afif memberi bingkisan untuk merayakan idul fitri nanti.
Salah satu yang dapat bingkisan adalah redaksi Harian Manado, yang dibawa PR Ibis Hotel Jennifer, pada Kamis (23/5) sore.
“Kami ingin bersama-sama merasakan hari kemenangan bersama karyawan Harian Manado,”ujar Jennifer kepada direktur Harian Manado Idam Malewa dan Wakil Direktur Keuangan Ivone Korompis.(*)